Ingin pintar investasi saham tapi ilmunya masih minim ? Bingung belajar saham dimana ? Sudah coba menjajal konten-konten digital seputar investasi seperti podcast saham?
Di era serba canggih seperti saat ini, ada cukup banyak produk atau konten digital yang bisa kamu akses untuk menambah ilmu di berbagai bidang termasuk investasi. Bidang investasi yang pada dasarnya memiliki beragam risiko memang perlu dipelajari lebih dalam supaya risiko-risiko tersebut dapat dihindari.
Saat ini juga sudah cukup banyak platform digital yang bisa kamu akses dengan mudah sehingga konten-konten yang diinginkan juga lebih mudah di akses. Diantara berbagai konten yang tersedia saat ini, podcast kerap dijadikan sebagai konten pilihan untuk mempelajari berbagai ilmu investasi.
Read More
Membangun masa depan dengan berinvestasi tentu menjadi salah satu cara yang bisa kamu lakukan. Jika kamu berniat untuk terjun ke dunia investasi. Kamu juga harus memastikan bahwa kamu memiliki ilmu yang cukup untuk menjalankan investasi tersebut.
Namun kamu tidak perlu khawatir karena di dunia yang serba canggih seperti saat ini, kamu bisa menimba ilmu investasi melalui berbagai konten salah satunya podcast investasi.
Podcast sendiri merupakan konten dalam bentuk audio yang bisa kamu akses melalui berbagai platform digital. Ada cukup banyak topik yang ditampilkan oleh berbagai channel dalam bentuk podcast salah satunya topik mengenai investasi saham.
Read More
Belajar saham untuk pemula bukan lagi sesuatu yang sulit untuk kamu pelajari. Saat ini sudah banyak media dan platform yang menyediakan media belajar gratis. Kamu pun bisa belajar banyak mengenai aktivitas saham di waktu luang tanpa harus mengeluarkan uang sepeser pun.
Ada anggapan investasi saham hanya bisa dilakukan oleh mereka yang kaya dan punya banyak dana. Padahal kamu bisa memulainya dengan budget yang tak begitu besar, apalagi sekarang banyak platform yang memfasilitasinya.
Untuk kamu yang ingin mendapatkan tambahan uang lewat pendapatan pasif, investasi saham bisa menjadi pilihan. Jika kamu pemula dan butuh media belajar yang memberikan ilmu pasti, daftar berikut ini bisa kamu pertimbangkan.
Read More