suspensi saham

Memahami Suspend Saham : Penyebab dan Contohnya by Guest User

Suspensi berasal dari kata suspend yang berarti ditangguhkan. Suspend saham atau suspensi saham bisa diartikan sebagai penghentian sementara perdagangan saham.

Dikarenakan satu dan lain hal yang sudah diatur dalam undang-undang pasar modal. Suspensi saham merupakan tindakan menghentikan sementara perdagangan saham yang dilakukan pihak bursa

Perlu kamu ketahui bahwa suspensi saham, merupakan intervensi yang dilakukan Bursa Efek Indonesia (BEI) pada perdagangan saham. Tujuannya tentu saja guna mendorong perdagangan efek terselenggara dengan teratur, wajar, dan efisien.

Read More