Inflasi Amerika Serikat pada Juni 2022 mencapai 9,1% YoY. Ini merupakan level inflasi tahunan tertinggi di Amerika Serikat sejak November 1981.
Inflasi tahunan Amerika Serikat pada Juni 2022 naik signifikan jika dibandingkan Mei 2022 yang berada di level 8,6% YoY. Selain itu, inflasi tahunan pada Juni 2022 juga melampaui proyeksi konsensus ekonom yang berada di level 8,8% YoY.
Read More
United Tractors ($UNTR) akan membeli kembali (buyback) saham perseroan dengan anggaran hingga 5 triliun rupiah.
Read More
Pemerintah Indonesia akan mengimplementasikan program campuran biodiesel 35% atau B35 per 20 Juli 2022, menurut laporan Bloomberg
Read More
PT Mora Telematika Indonesia (Moratelindo), perusahaan penyedia jaringan telekomunikasi, akan initial public offering (IPO) di BEI dengan ticker $MORA. Berdasarkan keterangan resmi, Moratelindo akan melepas ~2,61 miliar lembar saham (11% saham) dengan kisaran harga book building 368-396 rupiah per lembar saham. Sehingga, Moratelindo berpotensi meraih dana segar senilai 960,7 miliar rupiah hingga 1,03 triliun rupiah.
Read More
PT Dwimuria Investama Andalan, salah satu perusahaan milik Grup Djarum, akan melakukan penawaran tender sukarela (tender offer) saham Sarana Menara Nusantara ($TOWR) sebanyak-banyaknya 2.550.731.300 lembar saham (~5% saham).
Read More
Garuda Indonesia ($GIAA) berencana melakukan penambahan modal melalui rights issue sebanyak-banyaknya ~225,6 miliar lembar saham dengan harga pelaksanaan yang belum ditetapkan. Jumlah saham baru tersebut setara 871,4% dari modal ditempatkan dan disetor.
Read More
Nilai tukar mata uang euro terhadap dolar AS melemah -1,5% ke level 1,025 dolar AS pada Selasa (6/7), seiring kekhawatiran pasar akan resesi di negara-negara maju. Ini merupakan nilai tukar euro terhadap dolar AS yang terendah dalam 20 tahun terakhir.
Read More
Jasa Marga ($JSMR) menjual 2,26 juta lembar saham atau 40% kepemilikannya di PT Jasamarga Jalanlayang Cikampek (JJC) kepada PT Marga Utama Nusantara (MUN).
Read More
Astra International ($ASII) melalui anak usahanya, PT Sedaya Multi Investama (SMI), akan mengakuisisi 1,14 juta saham baru Bank Jasa Jakarta (49,56% dari modal disetor).
Read More
Badan Pusat Statistik (BPS) mencatat inflasi Indonesia pada Juni 2022 mencapai +0,61% MoM dan +4,35% YoY.
Read More
Pemerintah dan Badan Anggaran DPR menyepakati asumsi makro 2023 terkait pertumbuhan ekonomi, inflasi, nilai tukar rupiah hingga harga minyak. Menteri Keuangan, Sri Mulyani, mengatakan bahwa asumsi ini akan menjadi bekal dalam menyusun RAPBN 2023.
Read More
10 perusahaan berencana IPO di Bursa Efek Indonesia pada awal semester II-2022.
Read More
Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) akan melakukan uji jalan (road test) kendaraan dengan bahan bakar biodiesel campuran minyak sawit 40% (B40) pada Juli 2022
Read More
Negara-negara Eropa tengah mengincar pasokan batu bara dari Indonesia menyusul larangan impor Uni Eropa atas batu bara Rusia yang akan berlaku mulai Agustus 2022.
Read More
Bank KB Bukopin ($BBKP) menjual kredit bermasalah (Non-Performing Loan/NPL) dan kredit berisiko (Loan at Risk/LAR) dari 180 debitur dengan total nilai pokok original (Original Principal Balance/OPB) sebesar ~4,14 triliun rupiah. Aset ini dijual senilai ~2,65 triliun rupiah (~183 juta dolar AS).
Read More
Bursa Efek Indonesia (BEI) akan menutup kode domisili investor per 27 Juni 2022.
Read More
Kementrian Energi dan Sumber Daya Mineral berencana mengubah skema tarif royalti timah menjadi progresif sesuai harga penjualan
Read More
Menteri Koordinator Bidang Perekonomian, Airlangga Hartanto, menyebut pemerintah akan mulai menerapkan pajak karbon per 1 Juli 2022.
Read More
Indonesia tengah menjajaki peluang ekspor ayam ke Singapura dalam waktu dekat.
Read More
Bursa Efek Indonesia (BEI) dan Otoritas Jasa Keuangan (OJK) sedang mengkaji wacana mengembalikan jam perdagangan bursa dan batas auto reject bawah seperti sebelum pandemi Covid-19.
Read More